Jelang MotoGP Styria 2021, Begini Daftar Sementara Pembalap MotoGP 2022

Ardhana Adwitiya - Selasa, 27 Juli 2021 | 19:45 WIB
MotoGP.com
Jelang MotoGP Styria 2021, bikers simak daftar sementara pembalap MotoGP 2022

Meski belum jelas, yang pasti tim satelit Yamaha tidak mau memperpanjang kontrak Valentino Rossi.

Alhasil Yamaha harus mencari dua pembalap baru untuk MotoGP 2022.

Selain perombakan formasi skuat Yamaha, ada dua pembalap rookie berdatangan dari kelas Moto2.

Seperti Remy Gardner ke tim Tech3 KTM dan Fabio Di Giannantonio ke tim FLEX-BOX Gresini.

MotoGP.com
Daftar sementara pembalap MotoGP 2022

Baca Juga: Pembalap Ini Bertekad Acak-acak Dominasi Ducati di MotoGP Styria 2021

Sementara tim Aramco VR46 belum memutuskan pembalap mereka.

Isunya dua pembalap VR46 Academy, yakni Luca Marini dan Marco Bezzecchi.

Berikut daftar sementara pembalap MotoGP 2022.

Repsol Honda Team
Marc Marquez (2024)
Pol Espargaro (2022)

LCR Honda
Alex Marquez (2022)
Takaaki Nakagami (2022)

Monster Energy Yamaha MotoGP
Fabio Quartararo (2022)

Petronas Yamaha SRT
Franco Morbidelli (2022)

Team Suzuki Ecstar
Joan Mir (2022)
Alex Rins (2022)

Aprilia Racing
Aleix Espargaro (2022)

Ducati Lenovo Team
Francesco Bagnaia (2022)
Jack Miller (2022)

Red Bull KTM Factory Racing
Brad Binder (2024)
Miguel Oliveira

Tech3 KTM Factory Racing
Remy Gardner (2022)

Pramac Racing
Johann Zarco (2022)
Jorge Martin (2022)

FLEX-BOX Gresini
Enea Bastianini (2022)
Fabio Di Giannantonio (2022)

Aramco Racing Team VR46
-

Source : MotoGP.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.