Kaget Suzuki Punya Motor Sport Enggak Pakai Piston, Serius Nih

Ardhana Adwitiya - Rabu, 28 Juli 2021 | 21:00 WIB
Visordown.com
Kaget Suzuki pernah bikin motor sport enggak pakai piston, serius nih!

MOTOR Plus-online.com - Kaget Suzuki pernah bikin motor sport enggak pakai piston, serius nih!

Seperti brother tahu, piston seperti jantung yang jadi penggerak di dalam ruang mesin.

Piston berfungsi buat memapatkan campuran bensin dan udara yang akan diledakkan oleh api dari busi sehingga berubah menjadi tenaga yang menggerakkan kendaraan.

Tapi motor sport yang enggak pakai piston sama sekali bro.

Mau sampai jungkir balik nyari pistonnya dijamin enggak akan ketemu.

Motor sport ini adalah Suzuki RE5.

Suzuki RE5 diluncurkan pada tahun 1973 sampai 1974.

Yang bikin unik, mesinnya memang tak punya piston karena berjenis mesin rotari alias wankel.

Baca Juga: Muncul Motor Sport Suzuki GSX-S1000 Versi KW, Harganya Beda Jauh

Baca Juga: Motor Suzuki Sport 250 Cc Baru Ada Versi MotoGP, Harga Beda Segini

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.