Ngangkang Nih Cewek Saat Dibonceng Naik Kakaknya Yamaha NMAX, Ini Alasannya

Fadhliansyah - Kamis, 2 September 2021 | 11:49 WIB
Delycia
Ngangkang Nih Cewek Saat Dibonceng Naik Kakaknya Yamaha NMAX, Ini Alasannya

Kaki mereka akan lebih terbuka lebar dan juga melayang, karena kaki tidak bisa menginjak footstep, kan kasian bro.

Hal tersebut bukan tanpa alasan, soalnya Yamaha XMAX memang merupakan motor matic yang bertubuh bongsor.

Dengan posisi jok motor yang tinggi dan lebar, memang dirasa bukan motor yang cocok untuk membonceng para cewek ya.

Sebagai ilustrasi, tinggi jok Yamaha XMAX itu 795 mm, beda 30 mm dibanding Yamaha NMAX yang tinggi joknya 765 mm.

Ditambah lagi model jok belakangnya lebar, yang tentunya semakin menyulitkan lagi bagi cewek-cewek bertubuh mungil.

Tapi gak perlu khawatir bro, karena ada solusi yang mudah dilakukan buat biker yang ingin jok Yamaha XMAX-nya tetap nyaman dipakai boncengan.

Tinggal bawa ke tukang jok, bagian sisi jok Yamaha XMAX yang lebar bisa dibuat lebih tipis dan tirus sampingnya.

Lalu bagi cewek-cewek yang pengin dibonceng naik XMAX, pilih pakaian yang nyaman ya!

Penulis : Fadhliansyah
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.