Mendadak Tajir Melintir, 5 Uang Kertas Termahal di Indonesia Selembar Bisa Tembus Rp 1,5 Miliar

Ahmad Ridho - Jumat, 10 September 2021 | 08:00 WIB
sejarah-uangkuno.blogspot.com
Mendadak Tajir Melintir, 5 Uang Kertas Termahal di Indonesia Selembar Bisa Tembus Rp 1,5 Miliar

2. Uang 500 Gulden Seri JP Coen

Uang 500 Gulden saat ini berharga lebih mahal dari 200 Gulden karena nominalnya dan lebih langka.

Kolektor uang hanya menemukan 500 Gulden Coen bertanda tangan Praasterink.

3. Uang 1.000 Gulden Seri JP Coen

Uang 1.000 Gulden JP Coen ini masuk dalam tiga besar uang termahal di Indonesia.

Uang ini lebih langka dari dua jenis Gulden sebelumnya.

Kolektor perlu hati-hati karena uang asli 1.000 Gulden JP Coen memiliki tanda tangan Praasterink sebagai penanda keasliannya.

4. Uang 300 Gulden Seri JP Coen

Uang 300 Gulden adalah buruan paling langka di antara nominal Gulden JP Coen lainnya.

Baca Juga: Tajir Melintir Punya Uang Koin Rp 500 Gambar Bunga Melati Bisa Beli 17 Unit Yamaha NMAX, Biasanya Buat Kerokan

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.