Jelang MotoGP Amerika 2021, Valentino Rossi Pede Dapat Hasil Bagus

Ardhana Adwitiya - Rabu, 29 September 2021 | 20:15 WIB
MotoGP.com
Jelang MotoGP Amerika 2021, Valentino Rossi pede bawa pulang hasil bagus, ini alasannya.

MOTOR Plus-online.com - Jelang MotoGP Amerika 2021, Valentino Rossi pede bawa pulang hasil bagus, ini alasannya.

MotoGP Amerika 2021 akan berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) pada akhir minggu ini (1-3/10/2021).

Amerika Serikat akhirnya masuk dalam kalender MotoGP 2021, setelah batal musim 2020 akibat pandemi Covid-19.

MotoGP Amerika 2021 juga menjadi penampilan terakhir Valentino Rossi di Negeri Paman Sam itu.

Meski begitu, pembalap berjulukan The Doctor itu yakin bisa bawa pulang hasil bagus.

Mengingat Rossi berhasil naik podium di sirkuit COTA pada ajang MotoGP Amerika 2019.

Yup, saat itu Valentino Rossi berhasil merebut podium kedua MotoGP Amerika Serikat 2019.

Sementara juara MotoGP Amerika 2019 disabet pembalap Team Suzuki Ecstar, Alex Rins.

Baca Juga: Jelang MotoGP Amerika 2021, Tim VR46 Milik Rossi Punya Sponsor Baru?

Baca Juga: Valentino Rossi Resmi Pensiun, Tetap Usaha Di 4 Ronde MotoGP Tersisa, Mulai MotoGP Amerika Serikat 2021

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.