Gelar Mini Touring, Yamaha Gear 125 Buktikan Keunggulan di Jalur Tanjakan

Erwan Hartawan - Rabu, 27 Oktober 2021 | 10:30 WIB
Dok Yamaha
Mini Touring Gear 125 Experience

Jadi buat bawa-bawa belanjaan dijamin gampang.

Selain itu Yamaha Gear 125 juga punya pijakan kaki khusus anak-anak.

Jadi dek tengah atau area pijakan kaki pengendara, desainnya dibuat memanjang ke bagian belakang dengan ujung yang makin tinggi.

Dek itulah yang bisa dijadikan pijakan buat anak-anak, dijamin kakinya tak akan menggantung lagi meski belum bisa menjangkau footstep.

Urusan mesin, Yamaha gear 125 dibekali mesin 125 cc SOHC berpendingin udara dengan power mencapai 9,4 dk @ 8.000 rpm dan torsi 9,5 Nm @ 5.500 rpm.

Yamaha Gear 125 punya dua versi yakni Stardar dan tipe S.

Bedanya terdapat fitur SSS (Start & Stop System) dan remote kunci Answer Back System untuk tipe S.

Yamaha GEAR 125 dijual dengan harga yang terjangkau untuk semua kalangan, untuk tipe S-version dijual seharga Rp 17.750.000.

Baca Juga: Asyik Modal Uang Rp 1 Jutaan, Yamaha Gear 125 Langsung Mendarat ke Rumah

Sedangkan tipe Standard dijual seharga Rp 17.000.000, seluruhnya untuk OTR Jakarta dan sekiarnya.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.