Waduh Pembalap WorldSBK Jonathan Rea Tutup Mulut Saat Diminta Foto Bareng, Ternyata Gara-gara Ini

Galih Setiadi - Selasa, 23 November 2021 | 17:00 WIB
Facebook.com/Ergus Oei
Momen ketika pembalap WSBK Jontahan Rea sampai tutup mulut saat diminta foto bareng.

MOTOR Plus-online.com - Nah lo, pembalap WSBK Jonathan Rea tutup mulut pas diminta foto bareng di kawasan Sirkuit Mandalika.

Mungkin salah satu kegiatan yang gak boleh ketinggalan di sirkuit Mandalika, yaitu foto bareng pembalap WSBK.

Banyak orang pun semangat minta foto bareng sama pembalap WSBK, termasuk ke Jonathan Rea.

Tapi sayangnya, enggak semua orang bisa foto bareng, bahkan sampai bikin risih.

Seperti yang diposting akun Facebook Ergus Oei, yang mengabadikan Jonathan Rea sampai menutup mulutnya.

"Jhonatan rea sangat merasa risih saat di ajak foto, tapi yang ngajak foto gak pake masker !!!

Wajar sih ya, kan kondisi sedang seperti ini masih pandemi. Dan tentu nya ada resiko apalagi dengan orang yang tidak dikenal apalagi rea baru selesai balap dan naik podium posisi lagi engap.

Padahal klu pake masker rea mau foto bareng kok, saya melihat sendiri..

Mmm...coba yuk lebih menghormati orang lain, kalau mau foto gak pake masker setidaknya ijin dulu "boleh gak,lepas masker untuk foto," tulis akun tersebut.

Baca Juga: Fakta Menarik Juara WorldSBK Indonesia 2021 Jonathan Rea, Ternyata Gak Cuma Pertama Kali Aja

Baca Juga: Foto Valentino Rossi Bonceng Emak-emak Pakai Baju Khas Sasak Lombok di Sikuit Mandalika

Source : Facebook.com
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.