Tes MotoGP Indonesia 2022 Masih 3 Bulan Lebih, Marc Marquez Sudah Kembali Ke Lintasan

Joni Lono Mulia - Senin, 29 November 2021 | 07:35 WIB
MotoGP.com
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez.

MOTOR Plus-online.com - Tes MotoGP Indonesia 2022 di sirkuit Mandalika masih beberapa bulan lagi, pembalap Repsol Honda Team Marc Marquez sudah kembali ke lintasan.

Sesi tes pramusim MotoGP 2022 di sirkuti Mandalika Lombok Nusa Tenggara sejatinya digelar (11-13/2/2022) mendatang.

Kurang lebih masih beberapa bulan lagi atau 3 bulan lebih menuju tes pramusim MotoGP 2022 Indonesia di sirkuit Mandalika.

Selain sesi pengetesan, hitung-hitung pengenalan alias familiarization bagi pembalap MotoGP mengetahui sirkuit dengan panjang 4,3 km dengan 17 tikungan.

Pasalnya, seluruh pembalap MotoGP bakal menghadapi sirkuit Mandalika di ronde 2 MotoGP 2022.

Termasuk di antaranya pembalap Repsol Honda Team Marc Marquez.

Marc Marquez terpaksa absen di ronde terakhir secara beruntun, MotoGP Algarve dan Valencia 2021.

Marc Marquez mengalami insiden saat latihan off-road jelang MotoGP Algarve dan mengalami diplopia alias gangguan penglihatan.

Pembalap Repsol Honda Team Marc Marquez tak hanya absen di dua ronde MotoGP 2021 tearkhir.

Baca Juga: Jelang MotoGP Indonesia 2022, Gubernur NTB Sebut Sirkuit Mandalika Masih Banyak PR

Baca Juga: Jelang MotoGP Indonesia 2022 Di Sirkuit Mandalika, Pemerintah Kucurkan Dana Khusus

Twitter.com/marcmarquez93
Jelang tes MotoGP Indonesia 2022 di sirkuit Mandalika, Lombok, NTB, (11-13/2/2022), Marc Marquez sudah kembali lagi ke trek.

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.