Akhirnya Terbongkar, Ini Alasan Ukuran Pelek Motor Trail Depan dan Belakang Belang

Galih Setiadi - Jumat, 4 Februari 2022 | 13:06 WIB
MOTOR Plus/ Ridho
Ilustrasi pelek motor trail belang depan dan belakang.

MOTOR Plus-online.com - Banyak yang belum paham, pelek motor trail depan dan belakang ukuran belang alias berbeda, ternyata ini alasannya bro.

Kabar penting buat bikers, apalagi yang suka trabasan pakai motor trail tapi belum tahu alasannya.

Berbeda dengan pelek motor pada umumnya, motor trail memiliki ukuran pelek belang.

Biasanya, ukuran pelek depan motor trail lebih besar dibanding yang belakang.

Ambil contoh untuk pelek depan Honda CRF150L standar memakai ring 21.

Sementara itu, ring 18 untuk pelek belakang motor trail 150 cc Honda tersebut.

Secara filosofi ban depan pada motor trail berukuran lebih besar dibanding bagian belakang.

Hal itu disampaikan Departemen Training Sales PT Sumi Rubber Indonesia (Surindo/Dunlop Indonesia), Ibnu Baskoro.

Baca Juga: Presiden Jokowi Konvoi Motor Bareng Menteri, Luhut Naik Trail, Sandiaga Pilih Motor Listrik

Baca Juga: Minta Dibeliin Motor Trail Bocah SMP Ancam Orang Tua, Mulai dari Mogok Sekolah Sampai Akan Bacok Sang Ayah

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.