Awas Operasi Keselamatan Jaya 2022 Digelar Sebentar Lagi, Denda Pelanggaran Gak Main-main

Galih Setiadi - Jumat, 25 Februari 2022 | 22:50 WIB
Kompas.com
Foto ilustrasi. Razia Operasi Keselamatan Jaya 2022 digelar sebentar lagi.

MOTOR Plus-online.com - Siap-siap razia Operasi Keselamatan Jaya 2022 digelar dalam waktu dekat, catat denda pelanggaran yang diincar polisi.

Kabar penting buat bikers, terutama yang naik motor selama Operasi Keselamatan Jaya 2022.

Gak tanggung-tanggung, Operasi Keselamatan Jaya 2022 akan berlangsung selama dua minggu.

Pelaksanaan Operasi Keselamatan Jaya dimulai pada tanggal 1 Maret 2022.

Adapun masa Operasi Keselamatan Jaya 2022 sampai dengan tanggal 14 Maret 2022.

Hal itu dimuat dalam postingan akun Instagram resmi @TMCPoldaMetro.

Operasi kepolisian 'Keselamatan Jaya 2022' tanggal 1 Maret sampai 14 Maret 2022," tulis caption @tmcpoldametro.

Kegiatan tersebut dilakukan Polda Metro Jaya untuk menindak para pengendara, termasuk motor yang melanggar aturan lalu lintas.

Baca Juga: Operasi Keselamatan Jaya 2022 Siap Digelar, Polisi Incar 7 Pelanggaran Ini

Baca Juga: Razia STNK Sampai Sita Motor Kalau Telat Bayar Pajak Kendaraan, Begini Kata Polisi

Source : Instagram.com/tmcpoldametro
Penulis : Galih Setiadi
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.