Awas Jangan Main-main Mulai Sekarang Isi Bensin Pertalite di SPBU Pelat Nomor Motor Dicatat

Ahmad Ridho - Selasa, 26 April 2022 | 16:05 WIB
MOTOR Plus-online/ A. Ridho
Mulai sekarang isi bensin Pertalite di SPBU pelat nomor motor dicatat.

MOTOR Plus-online.com - Awas jangan main-main mulai sekarang isi bensin Pertalite di SPBU pelat nomor motor dicatat.

Petugas di SPBU akan mencatat pelat nomor motor atau mobil setelah isi Pertalite.

Jangan harap bisa membeli Pertalite banyak atau bisa bolak-balik di SPBU karena semua akan ketahuan.

Semua motor yang antri mengisi bensin Pertalite satu-satu akan dicatat pelat nomornya.

Lalu buat apa pencatatan pelat nomor motor setelah isi Pertalite?

Pencatatan pelat nomor motor bagi yang akan mengisi BBM di SPBU merupakan sistem yang dibuat oleh PT Pertamina dan Pemerintah.

Hal tersebut berlaku untuk semua pembelian jenis BBM termasuk salah satunya yakni Pertalite.

Hal ini dilakukan untuk memastikan penyaluran BBM jenis Solar dan Pertalite, yang memang disubsidi pemerintah, bisa tepat sasaran.

Baca Juga: Update Harga Bensin Pertalite dan Pertamax Setelah SPBU Shell Menurunkan Harga BBM dari Lusa Kemarin

Sehingga perlu adanya pengawasan terkait dengan distribusi penjualan BBM untuk masyakarat.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular