Sindikat Pemalsuan SIM Di Boyolali Ditangkap, Harus Tahu Ciri SIM Palsu

Ardhana Adwitiya - Senin, 20 Juni 2022 | 09:00 WIB
Kompas.com/Gilang
Ilustrasi SIM. Sindikat pemalsuan SIM di Boyolali digrebek, simak ciri SIM palsu.

MOTOR Plus-online.com - Sindikat pemalsuan SIM di Boyolali, Jawa Tengah ditangkap polisi, bikers wajib tahu ciri SIM palsu.

Surat Izin Mengemudi alias SIM wajib dibawa brother saat berkendara.

Kalau mau mengendarai motor, brother harus mengantongi SIM C.

SIM diberikan dengan tujuan agar bikers dipercaya polisi untuk berkendara secara aman di jalan.

Makanya untuk mendapatkan SIM brother harus menjalani beberapa tes atau ujian.

Namun karena malas mengikuti ujian SIM, muncul beberapa sindikat pemalsuan SIM.

Terbaru, sindikat pemalsuan SIM di Kabupaten Boyolali berhasil dibongkar polisi.

Ada sebanyak 3 orang ditetapkan tersangka dalam kasus tersebut.

Baca Juga: Ternyata Ini yang Membedakan SIM Asli dan SIM Palsu Berdasarkan Update Terkini Resmi Info dari Polisi

Kasi Humas Polres Boyolali AKP Dalmadi mengatakan, tiga orang tersangka itu masing-masing bernama Didik Driyanto (44), Poniman (34) dan Ngatiman (51).

Source : TribunSolo.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.