Dishub Kudus Beli 9 Motor Baru Yamaha V-ixion, Kawal Orang Nomor Satu

Indra Fikri - Senin, 4 Juli 2022 | 17:30 WIB
Tribunjateng.com
Dishub Kabupaten Kudus beli 9 motor baru Yamaha V-ixion R untuk pengawalan Bupati

Menurutnya, biarpun personel menggunakan kendaraan dinas, tetapi tetap saja petugas harus berhenti saat lampu merah.

‎Pihaknya telah mengomunikasikan hal tersebut kepada jajarannya yang bertugas di lapangan.

"Prioritasnya pada trafik, tidak harus terabas. Lampu merah harus berenti, sudah kami komunikasikan itu," jelasnya.

Setiap personel juga sudah mendapat pembinaan mengenai tata cara pengawalan kepala daerah.

Sehingga harapannya para petugas di lapangan dapat berjalan sesuai ‎standar operasional prosedur (SOP).

"Pembinaan anggota di lapangan untuk pengawalan harus bagaimana sudah tahu," sebut Putut.

Rencana, pihaknya juga akan melakukan pengadaan satu unit motor berkubikasi mesin 250 cc.

"Motor tersebut masih proses pengadaan peruntukannya juga sama membantu pengawalan Bupati," tutupnya.

Baca Juga: Motor Yamaha V-Ixion Pelat Merah Dilelang Murah, Kondisi Mulus Siap Dipakai Touring

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul Dishub Beli Sembilan Motor Untuk Pengawalan Bupati‎ Kudus 

Source : Tribunjateng.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.