Juara MotoGP Australia 2022 Alex Rins Bikin Kaya Fakta Menarik MotoGP Musim Ini

Joni Lono Mulia - Senin, 17 Oktober 2022 | 07:55 WIB
Suzuki Racing
Pembalap Team Suzuki Ecstar Alex Rins juara MotoGP Australia 2022 bikin kaya fakta menarik di MotoGP tahun ini

MOTOR Plus-online.com - Pembalap Team Suzuki Ecstar Alex Rins juara MotoGP Australia 2022 membuat kaya fakta menarik MotoGP musim ini.

Benar, kemenangan Alex Rins di MotoGP Australia 2022 di sirkuit Phillip Island, Minggu (16/10/2022) menambah deretan fakta menarik MotoGP musim ini.

Fakta menarik pertama adalah Alex Rins persembahkan kemenangan pertama skuat Suzuki pabrikan di MotoGP 2022.

Terakhir skuat Suzuki MotoGP menang ronde MotoGP adalah Joan Mir di MotoGP Eropa 2020 di sirkuit Ricardo Tormo.

Sudah hampir 2 tahun lamanya belum mencicipi podium puncak.

Fakta menarik selanjutnya Alex Rins juara MotoGP Australia 2022 menjadi pembalap MotoGP ke-7 yang juara di musim ini.

Sebelum Alex Rins juara MotoGP Australia 2022, juara ronde MotoGP sebelumya adalah Enea Bastianini, Miguel Oliveira, Aleix Espargaro, Fabio Quartararo dan Jack Miller.

Alex Rins bikin kaya fakta menarik MotoGP 2022 adalah menjadi pembalap MotoGP dengan motor MotoGP konfigurasi mesin inline-4 kedua yang juara di MotoGP musim ini.

Pembalap MotoGP pertama yang juara MotoGP musim di atas motor MotoGP dengan mesin in-line adalah Fabio Quartararo.

Baca Juga: Kemenangan MotoGP Australia 2022 Alex Rins Seperti Membawa Suzuki Juara Dunia

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.