Ingat 2 Daerah Kasih Pemutihan Pajak Kendaraan hingga Akhir Oktober, Jangan Sampai Kelewat

Erwan Hartawan - Jumat, 28 Oktober 2022 | 06:45 WIB
TribunJogja.com/Maruti Asmaul Husna
Pemutihan pajak motor di dua daerah ini masih berlaku hingga akhir Oktober 2022

MOTOR Plus-Online.com - Ingat lagi daerah yang masih memberlakukan pemutihan pajak kendaraan.

Pastinya sayang banget kalo sampai pemilik kendaraan melewatkan program tersebut.

Apalagi pemutihan pajak berlaku hanya sampai akhir Oktober ini.

Adapun dua daerah tersebut adalah Kalimantan Timur dan Nusa Tenggara Barat (NTB).

Untuk wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) para penunggak pajak dibebaskan denda Pajak Kendaraan Bermotor (PKB).

Selain itu pemilik motor masih dibebaskan tunggakan di atas 5 tahun dan pemberian diskon 50 persen.

Sementara pemutihan pajak motor di Kalimantan Timur (Kaltim) lebih banyak ampunannya untuk para penunggak motor.

Diantaranya adalah bebas denda administrasi, bebas pajak progresif, bebas denda SWDKLLJ tahun sebelumnya, bebas BBNKB II dan seterusnya serta diskon menarik lainnya.

Baca Juga: Warga Protes Gratis Balik Nama Kendaraan Masih Ada Pungutan Hingga Polisi Turun Tangan Beri Penjelasan

1. Kalimantan Timur

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.