Apa Enaknya Naik Honda Stylo 160, Kok Pede Kasih Harga Rp 27,5 Juta

Reyhan Firdaus - Jumat, 2 Februari 2024 | 18:52 WIB
AHM
Tester Reyhan Firdaus menjajal Honda Stylo 160

MOTOR Plus-online.com - Honda Stylo 160 resmi dijual di Indonesia awal Februari 2024.

PT Astra Honda Motor (AHM) menyasar segmen motor retro, namun mesin dan fiturnya modern.

Makanya Stylo pakai basis Honda Vario 160, mulai dari rangka sampai mesinnya.

Harga Honda Stylo 160 mulai Rp 27,55 juta untuk tipe CBS, sekitar Rp 1 jutaan lebih mahal dari Vario 160.

Apa yang bikin harga Honda Stylo 160 pede lebih mahal, simak review-nya bersama Motorplus-online.

1. Desain campuran retro dan modern

Melihat Honda Stylo 160, pasti kebayang matic retro Eropa dengan lampu di setang.

Biar demikian, tampilannya terlihat modern dengan lampu full LED.

"Stylo merupakan skutik fashionable, yang berkelas dengan desain modern klasik," jelas President Director AHM Susumu Mitsuishi.

Detail desainnya juga keren, seperti grill depan dengan lampu sein sampai aksen krom di setang dan bodi samping.

Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular