Find Us On Social Media :

Perhatikan! Dua Komponen Ini Akan Rusak Jika Malas Ganti Kampas Rem Motor

By Ahmad Ridho, Senin, 9 Oktober 2017 | 10:12 WIB
()

MOTOR Plus-online.com - Kampas rem merupakan elemen penting dalam proses menghentikan laju kendaraan.

Untuk meredam kecepatan, kondisi kampas rem harus dalam keadaan baik kondisinya.

Malas mengganti kampas rem motor, akan berakibat pada rusaknya dua komponen.

(BACA JUGA: Si Kecil Mungil Daffa Fey Tampil Gemilang Pada Sumpah Pemuda Matic Race)

Besi yang tersisa pada kampas rem akan merusak piringan cakram (disc brake).

Selain piringan cakram, kerusakan juga akan terjadi pada tromol yang bergesekan dengan besi kampas rem.

Ciri yang paling umum kondisi kampas rem yang sudah aus adalah suara decitan dan muncul kesan seret saat mengerem.

(BACA JUGA: Di Mana Pembalap Muhammad Fadhil Dimakamkan? Ini Dia Lokasinya)

Malas mengganti kampas rem, muncul gesekan dan goresan pada piringan cakram.

Berikut tips merawat kampas rem:

1. Cek seminggu sekali kondisi kampas rem motor.