Find Us On Social Media :

Enggak Kesampaian Beli Kawasaki Ninja H2? Beli Aja Versi Imutnya..

By Arseen, Kamis, 11 Januari 2018 | 19:53 WIB
Kawasaki H2 mini bersanding dengan H2 ori (Twitter @kspleasure)

Dengan meggunakan basis dari Kawasaki Z125 Pro, mereka merombak desain street fighter dari seri terkecil dari keluarga Z-series tersebut dengan lumayan keren.

Lihat saja bentuk fairing, tangki, buritan hingga knalpot yang tampak serasi dan cukup mirip dengan aslinya.

Rangkanya tubular yang ada pada Ninja H2 pun dihadirkan versi modifikasinya pada H2 mini ini.

(BACA JUGA: )

Soal tenaga ya jangan dibandingkan dengan Kawasaki H2, karena berbasis dari Z125 Pro kemungkinan powernya juga pasti identik dengan motor bahan nya.

Z125 Pro sendiri dibekai mesin berkapasitas 125 cc SOHC yang powernya sebesar 9,2 dk dan torsi 9,5 Nm.

Wujud asli Kawasaki Z125 Pro (Kawasaki)