Find Us On Social Media :

Mencekam, Video Demo Ratusan Ojol Berakhir Rusuh, Polisi Tembakkan Gas Air Mata, Driver Kocar-kacir

By Ahmad Ridho, Selasa, 30 Oktober 2018 | 14:35 WIB
Driver ojol yang demo di Jalan HR Rasuna Said Kuningan dibubarkan polisi. (IG @riweuh)

MOTOR Plus-online.com - Demonstrasi merupakan hak setiap warga negara.

Demo adalah bentuk menyampaikan aspirasi untuk mendapatkan apa yang menjadi tuntutan.

Tapi demo harus dilakukan dengan tertib biar enggak mengganggu pengguna jalan lain.

Demo besar-besaran kembali digelar ratusan driver ojek online (ojol).

Patut Dicontoh, Pom Bensin Tutup Tiap Waktu Salat, Pendapatan Turun Belakangan

Ternyata 'Haram' Naik Motor Pakai Sandal Saat Hujan, Ini Kata Ahlinya

Mereka menyuarakan tuntutan dan berharap pihak manajemen mengabulkan aspirasi mereka.

Demo sendiri terjadi pada Senin (29/10/2018) di sepanjang jalan HR Rasuna Said, Kuningan Jakarta Selatan.

Parahnya, aksi digelar dengan cara memblokir jalan dan sampai membakar ban.

Tentu saja sepanjang jalur tersebut menjadi lumpuh total dan pengguna jalan jadi terganggu.