Find Us On Social Media :

Awas! Kalau Komponen Ini Dibiarkan Aus, Dijamin Motor Jadi Enggak Stabil

By Fadhliansyah, Rabu, 26 Desember 2018 | 19:30 WIB
Proses penggantian bearing roda Yamaha NMAX (Fadhliansyah)

Baca Juga : Unik, Pengendara Ojek Online Pasang Kepala Kerbau di Motornya, Lampu Depannya Mana?

Jika sudah seperti itu, ban motor juga bisa habis tidak merata seiring pemakaian.

Hal yang paling harus diwaspadai adalah efek yang berimbas langsung pada keselamatan berkendara.

Laher yang rusak akan membuat motor tidak stabil dan memicu terjadinya kecelakaan.

Apalagi jika kecepatan semakin tinggi, otomatis goyangan akan terasa lebih kuat dan bisa membuat motor hilang kendali.

Makanya, jangan sepelekan masalah bearing roda yang mulai aus dan bergoyang.

Segera lakukan perbaikan jika kalian merasakan adanya kerusakan di bearing roda.