Find Us On Social Media :

Salah Simpan, Lis Karet Helm Motor Bisa Retak, Ini Cara Betulinnya

By Reyhan Firdaus, Selasa, 26 Februari 2019 | 19:35 WIB
Lis karet helm AGV AX-8 Dual Evo (instagram.com/busahelmbogor)

Baca Juga : Upgrade Kawasaki 250SL, Kapasitas Mesin Bengkak Jadi 315 cc, Sadis!

Biar nyaman dikenakan, lis karet ini bisa diganti, dengan spare part aslinya.

Tapi kalau mau lebih ekonomis, Lovian yang aktif mengunggah helm servis di akun Instagramnya, bisa membuat lis custom.

"Pakai karet lis biasa. cuma dibentuk dipotong-potong manual, mengikuti bentuk aslinya," jelas Lovian yang bermarkas di Citereup, Bogor.

Selain lis karet, beberapa masalah lain seperti liner cheekpad dan chinstrap yang brudul, bisa diservis ulang.

Lumayan, helm kembali nyaman dikenakan!

Helm AGV AX-8 Dual Evo kembali nyaman dikenakan (instagram.com/busahelmbogor)