Find Us On Social Media :

Tren Bensin Dingin di Balap Dunia, Bagaimana Pengaruh ke Mesin dan Performa Motor?

By Motorplus,Rudy Hansend, Kamis, 14 Maret 2019 | 12:40 WIB
bensin di rendam es (Uje)

Baca Juga : Kompor Meleduk! Protes Kepada Ducati Bakal Sampai ke Pengadilan MotoGP

Kandungan molekul pada bensin, akan lebih padat. Sehingga pembakarannya akan lebih maksimal,” lanjutnya.

Selain itu, mesin juga tidak mudah panas, meski mengusung rasio kompresi tinggi, atau dipengaruhi suhu udara di trek yang cukup panas.

“Biasanya kami melakukan ini, khusus saat balapan di negara tropis,” tutup pria yang pernah turun di ajang World Superbike ini.

 

Artikel ini sudah dimuat di Tabloid MOTOR Plus edisi 943 th 2017