Find Us On Social Media :

Waspada, Penipuan Bermodus e-Cash, Incar Bikers Yang Jualan Online

By Reyhan Firdaus, Minggu, 7 April 2019 | 16:50 WIB
Penipu modus e-Cash incar penjual online (Reyhan Firdaus / Motorplus-online.com)

MOTOR Plus-online.com - Sekarang beli dan jualan part untuk motor, lebih mudah karena sudah bisa online.

Namun di balik kemudahannya, banyak praktik penipuan yang mengincar penjual yang tidak waspada.

Salah satu metode yang banyak dipakai penipu, adalah modus penipuan e-Cash.

Yuk kita simak kronologisnya, dari pengalaman Motorplus-online, langsung dari penipunya.

Baca Juga : Yang Sudah Menggebu Mau All New Honda PCX 150 2019 Ini Kabar Gembiranya

Baca Juga : Dua Kali Bawa Kabur Barang Kiriman, Oknum Driver Ojol Diamuk Massa

Untuk memancing penipu ini, penulis membuat iklan di salah satu situs jual-beli online.

Barang yang dijual adalah helm, dengan harga di bawah pasaran para penjual.

Selang beberapa jam, muncul beberapa pesan calon pembeli, yang menanyakan kondisi barang.

Namun ada satu calon pembeli yang aneh, yang langsung setuju dengan harga yang diberikan penulis.

Baca Juga : Enggak Sangka, Bocah Hacker Yang Belikan 2 Sepeda Motor Untuk Orang Tuanya Ternyata Punya Misi Mulia