Find Us On Social Media :

Hasil Race 2 Red Bull Rookies Cup Spanyol, Okeh Nih! Mario Suryo Aji Finis Urutan 10

By Joni Lono Mulia, Senin, 6 Mei 2019 | 13:55 WIB
Mario Suryo Aji (34), satu-satunya pembalap Indonesia yang berlaga di Red Bull Rookies Cup 2019 (rookiescup.redbull.com)

MOTOR Plus-online.com - Pembalap Indonesia satu-satunya yang berlaga di Red Bull Rookies Cup musim ini, Mario Suryo Aji, kembali finis 10 besar di race 2 Red Bull Rookies Cup Spanyol di sirkuit Jerez, (5/5/2019).

Race kedua dirasa lebih sengit dan seru bagi seluruh kontestan.

Apalagi, pembalap yang berhasil finis di podium utama bukanlan Yuki Kunii melainkan Carlos Tatay.

Belum lagi persaingan seru rombongan terdepan sampai sikut-sikutan terdiri dari 11 pembalap.

Mario Suryo Aji termasuk  salah satu di grup depan itu tersebut.

Baca Juga : Awas SPBU Nakal Premium Dioplos Dijual Seharga Pertalite atau Pertamax

Baca Juga : Sering Dicibir Netizen Sudah Tua, Video Valentino Rossi Ini Jadi Bukti Dirinya Masih Hebat di MotoGP Spanyol

Mario SA, begitu panggilan akrab Mario Suryo AJi, bertarung memperebutkan posisi 10 besar.

Pembalap dengan nomor start 34 itu bertengger di urutan 8.

Namun posisi 8 itu tidak bertahan lama karena saking ketatnya persaingan.

Mario SA. pun harus terempat di 10 besar.

Hingga race 2 Red Bull Rookies Cup selesai, Maro SA., finis di posisi 10.

Baca Juga : Momen Perayaan Kemenangan Marc Marquez di MotoGP Spanyol, Alex Rins Contek Gaya Marquez

Hasil Race 2 Red Bull Rookies Cup Spanyol 2019, Mario SA., kembali finish 10 besar (Red Bull Rookies Cup)