Find Us On Social Media :

Karena Cara Penyimpanan yang Salah, Ternyata Kualitas Bensin yang Dijual Eceran Bisa Menurun Lho

By Fadhliansyah, Rabu, 30 Oktober 2019 | 13:34 WIB
Ilustrasi penyimpanan bensin eceran yang terpapar matahari (Billy Riestianto)

"Tapi, tergantung lama penyimpanan dan intensitas paparannya (panas), kalau hanya sebentar oktan tidak akan banyak berkurang," lanjutnya lagi.

Terakhir, Tri menambahkan agar para penjual bensin eceran sebaiknya memiliki standar tersendiri dalam menyimpan bensin.

"Tentunya agar aman dan nyaman bagi penjual, pembeli dan juga masyarakat sekitar," pungkasnya.