Find Us On Social Media :

Ternyata Mudah Motor Bensin Jadi Motor Listrik, Bisa Dilakukan Orang Awam dan Biayanya Murah, Begini Caranya

By Aong, Selasa, 7 Januari 2020 | 09:37 WIB
Mesin bensin diubah jadi penggerak listrik (Technical Partha)

MOTOR Plus-online.com - Akibat ibukota Jakarta yang berpolusi tinggi membuat motor listrik jadi beken.

Motor listrik dianggap sebagai salah satu solusi kendaraan yang bebas polusi dan dikatakan zero polutan.

Bahkan pajak motor atau mobil listrik dibikin murah.

Untuk kendaraan roda 4 dibebaskan aturan ganjil genap.

Baca Juga: Bocor Teaser Motor Listrik Pertama Garapan Cleveland CycleWerks, Siap Diluncurkan Maret 2020

Baca Juga: Canggih Banget, BMW Siapkan Pengisi Daya Motor Listrik Tanpa Kabel, Cuma Lewat Standar Samping

Nah, bagi yang punya motor bensin dan akan dibuat jadi motor listrik ternyata muda.

Seperti yang dilakukan warga India pada motor bensin Yamaha jenis 4-tak.

Untuk melakukan penggantian dari mesin bensin ke listrik tidak perlu membuang atau mengganti mesin secara keseluruhan.

Untuk caranya diterangkan oleh akun Youtube Technical Partha.