Find Us On Social Media :

3 Merek Motor yang Menyerah di Indonesia, Masih Ada Yang Punya Bro?

By Ardhana Adwitiya, Minggu, 28 Juni 2020 | 15:20 WIB
Variant Bajaj (Bajaj)

Baca Juga: Tampang Motor Baru Bajaj Triump 200 Cc Muncul, Harganya Gak Sampai Rp 40 Juta

1. Bajaj

Bajaj Pulsar 180 UG III (Bajaj)

Bajaj Auto bermain di pasar motor Indonesia mulai tahun 2006.

Motor India ini bermain sendiri dengan mengeluarkan Bajaj Pulsar yang berkapasitas 180 cc.

Teknologi motor Bajaj bisa dibilang paling canggih saat itu.

Salah satu fitur yang unik adalah mematikan lampu sein secara otomatis saat setang diluruskan.

Baca Juga: Dibanderol Rp 12 Jutaan! Bodynya Mirip Honda MegaPro, Fiturnya Bikin Melirik, Motor Sport Ini Resmi Diluncurkan

Selama beroperasi di Indonesia, Bajaj hanya meluncurkan enam model.

Sayangnya, pada tahun 2013 Bajaj resmi angkat kaki dari Indonesia.

2. Minerva

Minerva Megelli 250 RE & RV (Dok. Minerva)

PT Minerva Motor Indonesia lahir di Indonesia pada tahun 2007 .

Lalu di tahun 2008, PT Minerva Motor Indonesia melakukan Co-Branding and Joint Venture Manufacturing dengan Sachs Fahrzeug –und Motorentechnik.