Find Us On Social Media :

Akhirnya Terbongkar Alasan Bayar Pajak Kendaraan di Samsat Ribet

By Galih Setiadi, Jumat, 26 Februari 2021 | 12:31 WIB
Ilustrasi bayar pajak kendaran di Samsat. (Wartakotalive.com)

MOTOR Plus-online.com - Ternyata ini alasan bayar pajak kendaraan di Samsat ribet alias berbelit-belit.

Bayar bikers atau warga lainnya belum bayar pajak kendaraan bukan tanpa alasan.

Proses bayar pajak kendaraan yang kurang praktis dan cenderung berbelit jadi alasan untuk mengulurnya.

Saking ribetnya, banyak yang meminta biro jasa untuk mengurus pajak kendaraan.

Baca Juga: Akhirnya Terbongkar Alasan Bayar Pajak Kendaraan Wajib Pakai KTP

Baca Juga: Awas STNK Mati Kendaraan Motor atau Mobil Bisa Disita Polisi

Mulai dari pajak tahunan sampai lima tahunan, biro jasa sering diandalkan untuk mengurusnya.

Ternyata, sudah ada hasil studi tentang pembayaran pajak kendaraan tahunan di Samsat.

Diagnostik Transformasi Digital Pajak Terkait Kendaraan Bermotor yang dilakukan Bapenda Provinsi DKI Jakarta bersama dengan Pusat Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Pusilkom UI) menyebutkan bahwa pembayaran pajak kendaraan tahunan di Samsat dinilai tidak mudah.

Seperti yang disampaikan Direktur Pusikom UI, Denny.

Baca Juga: 2 Provinsi Kasih Pemutihan Pajak Dan Bebas Bea Balik Nama, Buruan Urus