Find Us On Social Media :

Jangan Asal Trabas, Begini Tips Riding Di Lintasan Off Road

By Erwan Hartawan, Kamis, 18 Maret 2021 | 20:15 WIB
Tips riding di jalan berlumpur (Dok Yamaha)

- Pilih jalur yang lebih aman

- Perlahan saat masuk di lubang / lumpur

- Posisi kaki siap jika terjadi slip

- Hindari lakukan pengereman dan akselerasi secara tiba-tiba

2. Jalan Rusak/Berbatu

- Posisi disarankan berdiri (dengan sudah menguasai riding position off road)

- Tangan relax / hindari melawan pergerakan stang dengan keras

- Gunakan gear dan rpm yang tepat

- Hindari melakukan akselerasi yang tiba-tiba

- Hindari melakukan pengereman yang tiba-tiba

Baca Juga: Respek! BROTHERS IN ARMS (BIA) Keliling Kota Bandung Lakukan Penyemprotan Disinfektan Cegah Virus Corona

3. Parkir Di Area Tidak Rata

- Gunakan gear 1 saat parkir

- Hindari gear kondisi neutral (mudah mundur/maju )

- Handle/stang tekuk penuh ke kiri

- Mesin dalam kondisi mati