Find Us On Social Media :

9 Tempat Buka Puasa Sambil Ngabuburit Asyik di Jakarta, Wajib Dicoba

By Ahmad Ridho, Sabtu, 2 April 2022 | 17:00 WIB
Deretan tempat ngabuburit dan bukber paling asyik di Jakarta, menunya komplit harganya terjangkau. (@aro.aroy)

Sementara itu, harga minumannya dijual sekitar Rp10.000 – Rp20.000.

Jika ingin bukber dengan suasana yang nyaman di sini, kamu bisa melakukan reservasi via telepon di 0878-8760-4507.

2. Udonku

Bagi kamu yang beraktivitas rutin di kawasan Sudirman, cobalah rencanakan acarabukber di Udonku.

Restoran udon ini berada di MidPlaza,basement.

Agar tidak kehabisan tempat, sebaiknya hubungi Udonku di 021-57907060 terlebih dahulu untuk melakukan reservasi.

Setiap harinya, tempat makan ala Jepang ini buka pukul 10:00 – 20:00.

Jika ingin mengadakan bukber di Udonku, siapkanlah bujet sekitar Rp200.000 untuk dua orang.

Harga makanannya sendiri bervariasi sekitar Rp20.000 – Rp80.000.

Baca Juga: 30 Member ARCI Bersama Komunitas Umum Bukber Bareng, Pulang Bawa Uang Rp 10 Juta