Find Us On Social Media :

Serius Nih Uang Salah Potong Bisa Laku Mahal, Bisa Buat Beli Motor Baru?

By Ahmad Ridho, Kamis, 8 Desember 2022 | 12:15 WIB
Uang salah potong pecahan Rp 2.000 ternyata dijual murah, per lembar cuma Rp 95.000. (Tokopedia)

MOTOR Plus-online.com - Jangan buang uang salah potong karena harganya mahal, bisa buat beli motor baru?

Banyak uang kuno bahkan uang cacat laku dijual dengan harga selangit.

Beberapa waktu lalu, uang logam Rp 1.000 gambar kelapa sawit dijual di toko online puluhan juta rupiah.

Banyak masyarakat mengumpulkan uang Rp 1.000 gambar kelapa sawit karena tergiur bisa laku mahal.

Ternyata bukan hanya uang logam atau uang kuno, uang cacat seperti salah cetak atau salah potong juga mahal harganya.

Di beberapa toko online, banyak ditawarkan uang salah potong.

Apakah satu lembar uang salah potong harga jualnya setara motor baru?

Pemotor bisa cek di toko online kalau punya koleksi uang kertas salah potong.

Baca Juga: Uang Kertas Rp 100 Perahu Pinisi Laku Setara Yamaha TMAX, Harga Aslinya Dibongkar Kolektor Uang Kuno

Pantauan MOTOR Plus-online dibeberapa toko online, uang salah potong banyak ditawarkan.