Waduh! Bukan Aman, Ternyata Sarung Tangan Model Ini Malah Berbahaya

Ahmad Ridho - Senin, 30 Oktober 2017 | 15:22 WIB
Salim/GridOto
Pengendara motor menggunakan sarung tangan yang aman

MOTOR Plus-online.com - Pengendara motor yang baik akan menggunakan perangkat keselamatan sesuai standar.

Untuk menghindari hal yang tidak diinginkan, pengendara motor harus selalu rapi.

Bukan hanya helm, jaket dan sepatu, tapi sarung tangan juga penting.

(BACA JUGA: 17 Pelanggaran Ini Akan di Cari-cari Kesalahannya Bila Tercyduk Polisi)

Selain menghindari sorotan sinar matahari, saat terjadi kecelakaan tangan akan terlindung dari aspal.

Tapi ternyata salah pilih sarung tangan bisa berbahaya.

Belakangan banyak ditawarkan sarung tangan model lebar yang menempel di setang motor.

Kebanyakan penggunanya pengendara wanita demi melindungi kulit dari terik matahari, bila dilihat sekilas modelnya seperti sarung tangan untuk memasak.

(BACA JUGA: Ingat! Ini Akan Terjadi Jika Mengabaikan Bearing Motor Oblak)

Perlu diketahui jenis sarung tangan seperti ini sangat tidak dianjurkan dan berbahaya.

I Gusti Agung Budi Dharma, instruktur safety riding dari Astra Motor Mataram, mengatakakan bahwa model sarung tangan yang menempel langsung disetang sangat tidak disarankan karena tidak sesuai fungsinya.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular