Bikin Penasaran! Video Adu Cepat Pembakaran Bensin Premium, Pertalite dan Pertamax

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 27 Desember 2017 | 15:09 WIB
Youtube @Gudang Tutorial
Eksperimen bensin Premium, Pertalite dan Pertamax

MOTOR Plus-online.com - Ada sebuah video unik yang mengadu kecepatan pembakaran BBM yang dijual Pertamina di Indonesia.

Bahan bakar yang diuji ini jenis bahan bakar yang mudah ditemui di pasaran.

Ada BBM jenis Premium, Pertalite dan juga Pertamax.

Cara mengujinya yang dilakukan simpel. 

Ada tiga jalur dari sumbu kompor yang sebelumnya direndam dengan masing-masing jenis bensin

(BACA JUGA: Sudah Mulai Langka di Pom Bensin, Pertamina Bilang Jualan Premium Bisa Bikin Rugi! Nah Loh)

Di ujungnya ada tiga buah balon yang menjadi indikator, mana yang lebih dulu pecah. 

Ketiga jalur lalu disulut api bersamaan dan terlihat dua dari tiga api dalam sumbu dengan jenis BBM berbeda tadi merambat lebih cepat. 

Terbukti dari balon-balon yang pecah terbakar api. 

Video eksperimen ini diposting akun Youtube Gudang Tutorial dengan keterangan: 





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular