Gokil! Suzuki Akan Kembangkan Teknologi Baru di Motornya

Arseen - Jumat, 22 Juni 2018 | 10:39 WIB
Motoplus.nl
Paten teknologi Suzuki ketika melintasi terowongan

Pada sistem manual, pemotor harus menekan tombol pada handle-bar untuk menyalakan lampu.

(BACA JUGA: Nah Loh! Pembalap Ini Ungkap Medialah Yang Bikin Buruk Hubungan Rossi Dan Marquez)

Sedangkan sistem otomatis akan membuat lampu langsung menyala ketika masuk ke terowongan.

Rencananya, akan terdapat sensor yang bisa mendeteksi ketika motor memasuki terowongan.

Sensor ini juga akan mendeteksi kendaraan lain di sekitarnya.

Apabila motor masuk ke terowongan sendiran, maka lampu tidak akan menyala.

Wah, semoga saja teknologi tersebut bisa dianut juga oleh pabrikan motor lainnya.

Motoplus.nl
Sistem kerja teknologi lampu pada Suzuki ketika melintasi terowongan

Source : Otomania.gridoto.com
Penulis : Arseen
Editor : Arseen




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular