Teknik Pemasangan Bosh Klep Untuk Keperluan Balap Supaya Kuat

Motorplus,Rudy Hansend - Minggu, 31 Maret 2019 | 16:03 WIB
•Bos klep fosforbronze buatan Master Tjendana. Terap teknik pres

Baca Juga : Tegang, Video Marc Marquez Kabur Tinggalkan Motor di FP4 MotoGP Argentina, Gara-gara Rantai

“Tapi, juga mampu menghindari terjadinya gejala batang klep macet,” jelas Chandra dari Jl. Rajawali Sakti 2 No. 9, Kota Bandung.

Menggunakan bahan posforbronze tapi memilih teknik pres.

Katanya sistem pres mengikuti pola pabrik motor.

"Asli pabrik menggunakan teknik ini,” jelas Chandra yang berkacamata itu.

Baca Juga : Sayang Banget! Puluhan Yamaha NMAX dan V-Ixion Baru Ringsek, Truk Pengangkut Masuk Jurang

Selain itu juga, pakai sistem pres menurut Chandra lebih rapat. Dalam pemasangan juga lebih simpel.

Paling penting lagi ketika bikin bos klep lebih mudah dan cepat dikerjakan.

Namun dalam sistem pres harus hati-hati.

Agar bos klep tidak lepas dan tidak bocor perlu teknik khusus.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular