Duel Irit Bensin Honda Forza, Yamaha XMAX dan Kymco Downtown 250i, Siapa Juaranya?

Ahmad Ridho - Kamis, 2 Mei 2019 | 09:12 WIB
Salim/ GridOto.com
Adu irit bensin tiga varian motor matic 250 cc.

Baca Juga : Selain Mesin Lebih Besar, Motor Kawasaki KLX 230 Akan Pakai Teknologi Canggih Ini

Sedangkan Honda Forza ada diposisi berikutnya dengan raihan 26,4 km/liter untuk dalam kota dan 34,4 km/liter untuk rute luar kota.

Sedangkan karakter mesin Forza kebalikan dari XMAX, tarikan bawah lebih berasa namun atasnya kurang bertenaga.

Kalau Kymco Downtown 250i paling gampang haus, angkanya 25,4 km/liter untuk dalam kota dan 28 km/liter saja untuk luar kota.

Agresif pada putaran bawah membuat skutik Taiwan ini enak untuk stop and go, namun nafas mesin pendek dan putaran atasnya seperti jalan di tempat.

Baca Juga : Bandung Mencekam, Video Polisi Tangkap Penyusup, Jurnalis Jadi Korban Intimidasi, Puluhan Motor Ditinggalkan

Baca Juga : Video Detik-detik Demo Buruh Diwarnai Aksi Brutal Rusak Pagar di Tosari, Pemotor Putar Balik

Ketiga skutik tersebut punya konfigurasi mesin yang sama yakni 1 silinder, SOHC 4 katup injeksi dengan pendingin cairan.

Tapi karena detail mesin dan karakter yang berbeda-beda, maka hasil konsumsi bahan bakarnya pun beragam.

Source : GridOto.com
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular