#NgoprekSantuy Sebelum Nganggurin Motor di Rumah, Bersihkan Rantai dengan Ramuan Ini

Isal,Ardhana Adwitiya - Selasa, 14 April 2020 | 07:30 WIB
GridOto.com
Ilustrasi rantai motor.

Baca Juga: #NgoprekSantuy, 4 Langkah Merawat Busi Motor di Rumah, Bikin Busi Jadi Awet

Sebab, penggunaan bensin pada rantai yang dilengkapi sil bisa bikin sil melar dan merusak.

Cara membersihkan rantai biasa tergolong gampang, pertama-tama siram rantai menggunakan air bersih.

Kemudian siapkan wadah, tuangkan bensin secukupnya di dalam wadah.

Setelah itu campurkan sabun cuci piring ke dalam wadah yang sudah terisi bensin.

Isal/GridOto.com
Alat dan bahan yang kita gunakan untuk bikin kinclong rantai motor

 

Baca Juga: #Ngopreksantuy Yuk Cuci Motor Sendiri di Rumah Ternyata Terlalu Sering Cuci Steam Ada Negatifnya

Lalu campur bensin dan cairan cuci piring tersebut hingga rata.

Untuk aplikasinya gunakan kuas kecil atau bisa pakai sikat gigi.

Kemudian oleskan campuran bensin dan sabun cuci piring itu ke rantai dan gir secara merata.

Seiring dengan pemakaian, rantai dan gir jadi kotor tertutup oleh minyak rantai (chainlube) dan kotoran.

Campurkan bensin dan cairan cuci piring buat bersihin rantai motor

Source : GridOto.com
Penulis : Isal
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular