Wuih Kawasaki Ninja ZX25R 4 Silinder Langsung Diburu, Intip Sejarah Kawasaki Ninja di Indonesia

M Aziz Atthoriq - Minggu, 12 Juli 2020 | 15:25 WIB
INDRA/MOTOR Plus
Kawasaki Ninja ZX-25R atau Ninja 250 4 silinder dibandrol mencapai 100 juta

2. Kawasaki Ninja 150 R Non KIPS (1997-2006).

Olx
Kawasaki Ninja R non superkips, masih KISS nih bro

Kawasaki Ninja ini tak banyak perubahan dari generasi Ninja sebelumnya.

Hanya saja Kawasaki melakukan minor upgrade di bagian kaki-kaki untuk menguatkan aura sporty, pada generasi kedua ini.

Kawasaki memberikan upgrade Ninja 150 dengan pelek racing dengan ukuran yang sama dengan pelek jari-jarinya, 17 dan 18 inci untuk di roda depan dan belakang.

Dalam sektor pengereman juga Kawasaki menyematkan cakram belakang sebagai pengganti rem yang tadinya tromol.

Baca Juga: Kawasaki Ninja ZX-25R Diproduksi di 2 Negara, Untuk Indonesia Spesial!

3. Kawasaki Ninja 150 R,L, M dan N, SS (SuperKips) (2007-2015)

istimewa
Varian Kawasaki Ninja 150 Superkips

Pada generasi ini banyak perubahan yang terjadi pada Kawasaki Ninja 150 ini.

Selain perbedaan warna serta striping bodi, bagian batok kepala motor ini pun berbeda-beda nih bro.

Begitupun dengan tekhnologi mesin yang digendongnya.

Kawasaki sudah melengkapi dengan fitur Super KIPS dan HSAS pada semua varian Ninja 150, baik L, M maupun N.

Baca Juga: Kok Kawasaki Ninja ZX-250R Punya Dua Hasil Power? Begini Penjelasannya

Source : berbagai sumber
Penulis : M Aziz Atthoriq
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular