Cuti Bersama Lebaran hingga 6 Mei, Ingat 7 Hal Ini Disiapkan Buat Touring Jarak Jauh

Erwan Hartawan - Kamis, 7 April 2022 | 04:00 WIB
Dok. YIMM
Ilustrasi touring jarak jauh

Sayangnya, banyak dari kita yang tidak memerhatikan kesiapan fisik sehingga badan mudah lelah saat melakukan touring.

Perlu diingat, mencegah lebih baik daripada mengobati.

Sebelum touring pastikansudah memiliki waktu istirahat yang cukup.

Jangan lupa untuk mengkonsumsi vitamin dan membawa obat-obatan yang sekiranya akan kamu butuhkan selama di perjalanan.

Lakukan sedikit peregangan otot agar kamu lebih siap berkendara jarak jauh.

3. Siapkan Alat Komunikasi dan Peta Penunjuk Jalan

Kalau tidak ingin ketinggalan atau nyasar saat touring maka jangan sampai melupakan alat komunikasi, seperti handphone, HT, atau bluetooth communicator yang terpasang pada helm.

Alat-alat tersebut akan memudahkan tim untuk memberi arahan.

Lengkapi juga perbekalanmu dengan membawa penunjuk jalan berupa peta lembaran atau aplikasi di ponsel.

4. Perhatikan Barang Bawaan

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Erwan Hartawan




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular