Jangan Panik, Buka Tutup Tangki Motor Yamaha NMAX Lawas yang Terbalik Gampang Loh

Erwan Hartawan - Sabtu, 11 Juni 2022 | 20:30 WIB
Motor Plus/Erwan
Tutup tangki Yamaha NMAX lawas yang dipasang terbalik

Namun yang pasti jangan panik.

Caranya mudah kok, brother tetap masuk kunci lubang kunci.

Saat membukanya, brother bisa membantu memutar tangki hingga ketempat yang seharusnya, atau bisa dibilang seperti huruf Y kebalik.

Namun untuk memutarnya brother harus bersabar ya agar tangki tidak rusak.

Jika sudah berada di tempat yang seharusnya, coba putar kunci seperti akan membuka tangki bensin.

Caranya ini dijamin bisa biking tangki terbuka.

Motor Plus/Erwan
Posisi tutup tangki Yamaha NMAX yang benar

Namun, jika usaha ini tidak berhasil barulah brother membawa ke bengkel terdekat atau bengkel resmi Yamaha.

Baca Juga: Tutup Tangki Motor Honda Vario 125 Mendadak Rembes Bensin, Ternyata Ini Biang Keroknya

Soalnya kemungkinan terdapat beberapa kerusakan.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular