MotoGP

Paling Ambisi Ke Ducati Pabrikan, Jorge Martin Ngaku Nyaman Di Pramac, Sempat Naksir Honda RC213V

Ilham Ega Safari - Minggu, 10 Juli 2022 | 17:30 WIB
MotoGP.com
Jorge Martin saat mengendarai motor MotoGP Desmosedici GP22.

MOTOR Plus-Online.com - Paling ambisi ke skuat Ducati pabrikan, Jorge Martin ngaku nyaman bertahan di Pramac, Sempat Naksir Honda RC213V.

Seperti yang diketahui bahwa pembalap Pramac Racing Jorge Martin dan Enea Bastianini (Gresini Racing Team) sedang berebut kursi di tim pabrikan Ducati Lenovo.

Sejak awal musim Jorge Martin memang paling terlihat berambisi mendapatkan kursi di tim pabrikan.

Sayang, setelah musim dimulai jutru Enea Bastianini lah yang tampil menonjol ketimbang Jorge Martin.

Padahal Enea Bastianini lebih terlihat diam tak tak terlihat berambisi meraih kursi pabrikan.

Ducati pun dibikin bingung mengenai pilihan pembalap mereka untuk mengisi slot yang ditinggalkan Jack Miller.

Namun, yang pasti pilihan Ducati hanya diantara mereka berdua dan baru akan diputuskan Agustus mendatang.

Hal yang pasti satu di antara mereka berdua akan menempati Pramac Racing dan satu di Ducati Lenovo Team.

Baca Juga: Deretan 6 Juara Dunia Paruh Musim MotoGP 2022, Kategori Pembalap Hingga Rookie of The Year

Sebab, di Enea Bastianini sudah tidak mungkin berada di Gresini musim depan karena sudah ada Fabio Di Giannantonio dan Alex Marquez.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular