Kebiasaan Ini Bikin Knalpot Motor Terhindar Dari Keropos Hingga Bolong

Isal,Ilham Ega Safari - Kamis, 13 Oktober 2022 | 19:00 WIB
Dok MOTOR Plus
Lakukan kebiasaan ini supaya terhindar masalah knalpot motor keropos

MOTOR Plus-Online.com - Kasus knalpot motor keropos hingga bolong bisa terjadi kepada siapa saja.

Maka dari itu, bikers lakukan kebiasaan ini supaya tidak tekor karena knalpot motor keropos.

Biasanya knalpot motor keropos diawali dengan adanya karat baik dari luar maupun dalam yang sudah jadi kerak.

Jika dibiarkan dalam jangka waktu lama karat tersebut menggerus kualitas material knalpot hingga bolong.

Seperti yang brother tahu, knalpot motor bertugas mengeluarkan gas buang hasil pembakaran dalam mesin.

Melansir GridOto, Wildan selaku Surface Treament BASF Indonesia menjelaskan perkara knalpot berkarat hingga bolong.

"Hasil pembakaran yang kurang sempurna membuat asap knalpot berwarna hitam," katanya.

Masalah knalpot bolong dari dalam pada era motor injeksi sebenarnya sudah jarang dijumpai.

Baca Juga: Akhirnya Terjawab Kenapa Knalpot Motor Kebanyakan di Sebelah Kanan Pihak Pabrikan Kasih Penjelasan 

Kebanyakan knalpot motor keropos dan bolong karena karat.

Source : GridOto.com
Penulis : Isal
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular