Musim Hujan Timbulkan Longsor, Satu Pemotor Honda Scoopy Tertimpa Pohon

Albi Arangga - Senin, 7 November 2022 | 07:30 WIB
Detik-detik evakuasi pemotor Honda Scoopy yang tertimpa pohon akibat tanah longsor.

Titik longsor berada di jalan raya Jember-Banyuwangi KM-231+100, masuk Desa Sidomulyo, Kecamatan Silo, Jember.

Longsor diakibatkan adanya hujan deras dengan intensitas tinggi sekitar pukul 14.30 WIB.

Hingga jelang magrib, hujan lebat itu kemudian membuat tebing di jalur perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Jember itu turun, dan menutupi jalan raya.

Hingga malam tadi, jalur tersebut tak bisa dilalui.

Tentu saja musim hujan dengan intensitas tinggi perlu menjadi kewaspaan bagi para bikers.

Utamakan perlengkapan safety riding tambahan dalam berkendara disaat kondisi hujan.

Baca Juga: Motor Listrik Konversi Aman Terkena Banjir Saat Musim Hujan? Ini Penjelasannya

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Longsor di Jalur Gumitir Jember, Pengendara Motor Tertimpa Pohon"

Penulis : Albi Arangga
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular