Ada Kode Rahasia di Angka Pelat Nomor Baru Ternyata Mengandung Arti Legalitas Cek Milik Anda

Aong - Sabtu, 19 Agustus 2023 | 07:15 WIB
FB Maulana Printing
Angka pelat nomor mengandung arti rahasia

MOTOR Plus-online.com - Ketika beli kendaraan anyar atau balik nama dapat pelat nomor baru.

Ada kode rahasia di angka pelat nomor baru ternyata mengandung arti legalitas cek milik anda tentang keabsahannya.

Seperti diketahui bahwa pelat nomor harus terasang di kendaraan untuk menunjukkan identitas kendaraan.

Sebagai identitas angka yang ada di pelat nomor punya kode rahasianya yang kudu dimengerti.

Angka pelat nomor diberikan sesuai nomor urut pendaftaran di Kantor Bersama Samsat (Sistem Administrasi Manunggal di bawah Satu Atap).

Pelat nomor terdiri dari 1 sampai 4 angka, yang ditaruh setelah kode wilayah.

Kendaraan penumpang mendapat angka 1 sampai 1999.

Untuk motor dapat angka 2000 sampai 6999.

Untuk bus akan dapat nomor dari 7000 sampai 7999.

Baca Juga: Pelat Nomor Motor Hilang atau Jatuh Jangan Asal Bikin di Pinggir Jalan, Bikin di Samsat Murah Kok

Penulis : Aong
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular