Lebih Murah Mobil Menggunakan Oli Mesin Motor Matic Tapi Praktisi Ingatkan Hal Ini

Aong - Kamis, 23 Mei 2024 | 10:30 WIB
Radityo Herdianto / GridOto.com
Lebih murah mobil menggunakan oli mesin motor matic tapi praktisi kasih pemahaman

MOTOR Plus-online.com - Dalam memilih pelumas banyak yang mempertimbangkan soal harganya.

Lebih murah mobil menggunakan oli mesin motor matic tapi praktisi ingatkan hal ini agar paham secara spek.

Secara teori sederhana, oli motor matik dipakai di mesin mobil bisa bikin pengeluaran hemat.

Seperti oli mobil 10W-40 rata-rata dijual Rp 150 ribuan per 4 liter.

Bisa dibandingkan dengan oli motor matik 10W-40, termurah Rp 20 ribuan per liter atau Rp 80 ribuan per 4 liter.

Mengenai penghematan tersebut, Chandra pemilik bengkel spesialis Sentra Otomotif di Jelambar Jakarta Barat memberi penjelasan.

Katanya konstruksi mesin mobil dengan mesin motor matik memang punya kemiripan.

"Sama-sama tidak ada komponen kampas kopling yang direndam oli, logikanya oli yang dipakai bisa sama," buka Chandra dilansir dari Otomotifnet.

Baca Juga: Kapan Ganti Oli Mesin Ketahuan dari Deep Stick Ketahui Cara Mengeceknya Agar Paham

Baca Juga: Jangan Kemakan Omongan Orang Oli Kental Cuma Bisa Dipakai Sampai Jarak Segini, Dijelaskan Oleh Ahli

Namun Chandra sama sekali tidak menyarankan untuk memilih alternatif ini.

Penulis : Aong
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular