Find Us On Social Media :

Coba Gak Jatuh, Pembalap Indonesia Mario SA Bisa Finis Terbaik di CEV Moto3 Jerez

By Joni Lono Mulia, Senin, 30 September 2019 | 11:30 WIB
Mario Suryo Aji di CEV Moto3 Jerez 2019 (Astra Honda Racing Team)

Efek crash di race 1 itu pub sedikit memengaruhi kepercayaan diri Mario SA., di race 2.

Mario SA, menyelesaikan race 2 CEV Moto3 Jerez di peringkat 9.

"Sempat kurang percaya diri di race 2 setelah insiden race 1, meski kemudian mulai dapat ritme balapnya lagi dan finis 9," ujar Mario SA.

Baca Juga: Tantangan Berat, Dua Pembalap Indonesia Start Baris 5 dan 6 di CEV Moto2 Jerez

Tetap semangat Super Mario!

Semoga di ronde CEV Moto3 dan lebih fokus dan tenang sehingga mendapat hasil yang terbaik.