Find Us On Social Media :

4 Tahun Penjara! Jangan Pernah Berani Beli Motor Bodong, Bisa Dikira Komplotannya Nih

By M. Adam Samudra,M Aziz Atthoriq, Selasa, 7 Juli 2020 | 17:50 WIB
Ilustrasi razia motor bodong door to door di Jawa Timur (FB Viral Indonesia Hari Ini)

Ia menjelaskan kendaraan yang dijual secara manual maupun menggunakan media sosial wajib memiliki dokumen yang sah.

Diharapkan, kata Erna, dengan masyarakat mengetahui dan tidak membeli kendaraan bodong, dapat menekan kejahatan pencurian kendaraan.

Wah, hati-hati ya bro ingat lebih baik beli motor seken biasa saja daripada beli motor seken bagus dan mewah tapi gak ada suratnya yah!

Baca Juga: Motor Hasil Curian Mangkrak di Teluk Pucung, Bagaimana Cara Urusnya?