Find Us On Social Media :

Dijual Sampai Rp 1 Miliar, Motor Baru Honda CBR1000RR-R Punya Sensor Mutakhir, Ini Kecanggihan Lainnya

By Dimas Pradopo,Galih Setiadi, Kamis, 20 Agustus 2020 | 14:40 WIB
Sudah meluncur di Indonesia, motor baru Honda CBR1000RR-R Fireblade punya sensor mutakhir, ada kecanggihan lainnya. (Honda)

Peranti ini mampu membatasi putaran mesin maksimal sesuai keinginan (6.000-10.000 rpm).

Fitur Assist & Slipper Clutch menjadi peranti standar. Sedang pada tipe SP, dibekali Quick Shifter yang membuat perpindahan gigi naik-turun semakin cepat.

PT AHM menawarkan Honda CBR1000RR-R Fireblade dalam dua varian, tipe STD dengan warna hitam (Matte Pearl Morion Black), dan tipe SP dengan warna khas Honda Tricolor.

Keduanya dipasarkan dengan harga Rp Rp990.000.000,- (tipe STD) dan Rp.1.100.000.000,- (tipe SP), on the road wilayah Jakarta.