Find Us On Social Media :

Catat Nih, 15 Makanan Yang Sebaiknya Bikers Hindari Agar Sistim Imun Tubuh Kuat 

By Indra GT, Minggu, 4 Oktober 2020 | 18:10 WIB
Kombinasi makanan yang tidak baik untuk kesehatan, ada 15 makanan yang dihindari bikers untuk menjaga imun tubuh semakin kuat (Pixabay/Free-Photos)

"Anda sama sekali tidak perlu menghilangkan tahu, tetapi Anda harus berpikir dua kali sebelum menjadikannya makanan pokok setiap kali makan," kata Amin.

Baca Juga: Bakal Pakai Motor Valentino Rossi, Fabio Quartararo Sadar Gak Akan Bisa Gantikan Posisi Seniornya

Axe menambahkan kedelai juga merupakan alergen yang umum.

Meskipun mungkin tidak menjadi masalah bagi semua orang, hal itu dapat membebani orang yang rentan terhadap masalah usus dan autoimun.

"Ketika seseorang makan alergen, sistem kekebalannya mungkin bereaksi berlebihan dengan memproduksi antibodi yang dimaksudkan untuk 'menyerang' alergen tersebut," katanya.

Namun antibodi ini dapat merusak organ orang itu sendiri, menyebabkan berbagai gejala.

Baca Juga: Wow MUI Tetapkan Syarat Pinjaman Online Berbasis Syariah, Bebas Riba Cocok Buat Bikers Buka Usaha Nih

8. Keripik kentang

Keripik kentang juga merupakan mimpi buruk sistem kekebalan.

Tidak hanya karena digoreng dengan minyak sayur, tetapi juga tinggi garam.