Find Us On Social Media :

Dari HP Cek Namamu di Link Ini Apakah Termasuk Penerima Bantuan Pemerintah BLT Rp 2,4 Juta

By Aong, Selasa, 20 Oktober 2020 | 17:00 WIB
Link untuk mengecek namamu terdaftar sebagai penerima bantuan presiden Rp 2,4 juta (BRI/ISTIMEWA)

Baca Juga: Wow Saldo ATM Mendadak Bertambah karena Bantuan Pemerintah Rp 1,2 Juta untuk 12,4 Juta Orang Lagi Cair, Ini Jadwal Terbarunya

Bank BRI sudah memberi pengumuman kepada masyarakat bahwa bisa melakukan pengecekan melalui link resmi BRI tersebuit.

"Nasabah Yth, untuk mengecek daftar penerima BPUM melalui Bank BRI dapat di akses melalui internet dengan mengakses no KTP," tulis BRI.

DITAMBAH 3 JUTA ORANG PENERIMA

Pemerintah awalnya memberikan pada 9 juta UMKM dan belakangan kembali dikucurkan untuk tahap 2 sebanyak 3 juta pelaku UMKM.

Baca Juga: Sampai Hari Ini Belum Dapat Bantuan Pemerintah Rp 600 Ribu Sampai Bantuan Modal Usaha Rp 2,4 Juta, Coba Cek di Sini

Awalnya daftar BLT UMKM diinfokan bisa via website https//siapbersamakumkm.kemenkopukm.go.id.

Namun belakangan website tersebut tidak bisa diakses dan pendaftaran BLT UMKM dilaksanakan secara manual di daerah masing-masing.

Bantuan Presiden (Banpres) Produktif atau BLT yang diberikan sebesar Rp 2,4 juta per pelaku usaha mikro agar tetap bisa maju meskipun dihantam pandemi Covid-19.

Hingga September 2020 lalu, kuota penyerapan baru mencapai 72,46 persen.